Pramuka adalah organisasi atau gerakan kepanduan yang menjadi wadah proses pendidikan kepramukaan yang dilaksanakan di Indonesia. Di dalam dunia internasional, Pramuka disebut dengan istrilah Kepanduan (Boy Scout).
Pramuka sendiri merupakan sebutan bagi para anggota gerakan pramuka yang meliputi pramuka siaga, penggalang, penega dan pandega.
Sedangkang kelompok anggota pramuka lainnya yaitu pembina pramuka, andalana, pelatih, pamong saka, staf kwartir dan majelis pembimbing. Untuk mejadi seorang pramuka pun harus dilantik menjadi anggota dengan mengucapkan janji (satya) pramuka terlebih dahulu.
Dengan penjelasan tersebut, dapat disimpulkan sebagai berikut :
- Kepramukaan adalah sebuah sistem pendidikan
- Gerakan pramuka adalah organisasi yang melaksanakan sistem tersebut (kepramukaan)
- Pramuka adalah anggota dari gerakan pramuka
0 komentar:
Posting Komentar